Jumat, 30 November 2012

Bussiness Information Systems Strategy


Bussiness Information Systems Strategy
Menurut Daft (2002: 307) Pengertian Strategi adalah ”Rencana tindakan yang menjabarkan alokasi sumber daya dan aktifitas-aktifitas untuk menanggapi lingkungan dan membantu mencapai sasaran atau tujuan organisasi. ”

Strategi dalam suatu organisasi merupakan cara untuk mencapai tujuan-tujuan, mengatasi segala kesulitan dengan memanfaatkan sumber-sumber dan kemampuan yang dimilikinya. Jadi strategi merupakan suatu rencana yang ditujukan untuk mencapai tujuan tersebut. Beberapa perusahaan mungkin mempunyai tujuan yang sama, tetapi strategi yang digunakan berbeda. Strategi ini berdasarkan suatu tujuan dan sebuah strategi tidak cukup hanyalah sebuah rencana belaka, namun strategi haruslah sampai pada penerapannya, sehingga demikianlah dikatakan bahwa strategi tidak semata-mata hanya sebuah pola perencanaan saja, namun bagaimana strategi tersebut dapat dilaksanakan.

    A.    Cara mengembangkan strategi :
  • Mengetahui & memahami tujuan
  • Analisa lingkungan
  • Cara-cara mendetail bagaimana unit bisnis berinteraksi

    B.     Pendekatan Strategi
  • Prespektif: harus jelas dan direncanakan secara matang
  • Emergent: cepat berkembang

·                 Elemen  strategi Sistem Informasi
  • Bussines information systems strategy
  • Information systems functional strategy
  • IT strategy
  • Applications strategy
     C.     Environment terbagi menjadi:
  • Micro-environment : customer, competitor, suplier, distributor
  • Macro-environment : social, legal, economic, poilitical, techonogy

7 “R” Strategi
  •        Reach ( Persaingan mulai meluas ).
  •        Reaction ( Cepat tanggap dengan feedback terhadap konsumen ).
  •       Responsivenes ( Harus cepat dalam penangkapan ide ).
  •        Refinement ( Kemampuan membaca kebutuhan konsumen ).
  •        Reconfiguration ( Kemampuan berevolusi dengan kebutuhan pasar saat ini ).
  •        Redeployment ( Penerapan ulang terhadap konsumen ).
  •        Reputation ( Peningkatan Reputasi ).



Refrensi:
Catatan KSI

Tidak ada komentar:

Posting Komentar